Siapa yang nggak mau dapat hadiah ? Mungkin semua orang suka dapat hadiah, termasuk saya sendiri LOL. Ketika kita mendatangi sebuah event, pastinya, akan dengan senang hati dan bersemangat, kita akan mengikuti program yang ada hadiahnya, meskipun belum tentu kita akan...